ANOAPOS.COM | KONUT – Diketahui tahun 2022 ini, Pemerintah Daerah melalui Dinas Perkebunan dan Hortikultura Kabupaten Konawe Utara (Konut) Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) sedang melakukan langkah peningkatan produktivitas petani. Pelaksanaan Program itu sedang genjot dan menyusur terhadap pemenuhan kebutuhan hidup masyarakat, khusus disektor perkebunan dan hortikultura. Kepala Dinas Perkebunan dan